Daftar Pecinta Alam Jawa Timur


Berikut ini adalah daftar pecinta alam yang terdapat di Provinsi Jawa Timur. Daftar berikut merupakan data organisasi baik yang masih aktif ataupun non aktif.
Pencinta Alam Wilayah Provinsi Jawa Timur
NoNama OrganisasiAlamat Organisasi
1AesculapKampus FK
Universitas Airlangga, Surabaya
2AkasiKampus Fakultas Hukum
Universitas Jember
3DimpaKampus Universitas Muhamadiyah
4GemapitaKampus FKIP
Universitas Jember
5GenendragiriKampus Politeknik Universitas Brawijaya
6GhubatrasKampus Universitas Bangkalan
7Green Zone Al-AminKampus IDIA Al-Amien
8HimakpaKampus ITN
9HimapalaKampus Universitas Negeri Surabaya
10HimapastiKampus Stikom
11HimapausKampus I STIE Urip Sumoharjo
12Himpa Wisnu CitraKampus IKIP PGRI
Jl Supriadi 48 Malang
13Himpas VigenecvaraKampus STIE Malang
Jl. Terusan Kalasan Belimbing, Malang
14HipawidhaKampus Universitas Wisnu Wardhana
Jl. Terusan Danau Sentani 8 Komp. Griyan Satelit Malang
15Hmpa BekisarKampus Poltek Pertanian Universitas Jember
Jl. Mastrip Po Box 164 Jember 0331-83531,83534
16Imapal StiekenKampus Stiken Jaya Negara
Jl. Citandui 46 Malang
17Imapala Stie MandalaKampus STIE Mandala
Jl. Sumatra 118-120 Jember 0331-21304 ,84324
18Imapala Univ. MerdekaUniversitas Merdeka
Jl. Terusan Raya Dieng 62-64 Malang 0341-28395
19Impa EdelweisSttiba
Jl. Semeru 80 Malang
20ImpalaKampus Universitas Brawijaya
Jl. Mt Haryono 161b Kav 11 Malang 0341-560576
21Jonggring SalakaKampus Universitas Negeri Malang
Jl. Surabaya No.6 0341-551312 Ex.471
22Kamapala Ranti Pager AjiKampus Universitas Islam Malang
Jl. Mt. Haryono 193 Malang
23Kapa 85Kampus Universitas Gajayana
Jl. Mercu Sari, Malang
24Kpla FKGKampus Unair
Jl. Prof Dr Moestopo Surabaya
25MahapalaKampus D3 Fakultas Ekonomi Universitas Jember
Jl. Jawa 17 Jember
26Mahapala STIAKampus STIA
Jl. Raya telaga mas 35 po box 94 malang
27Mahapala StiesiaKampus Stiesia
Jl. Menur Pumpungan 30 Surabaya
28Mahapala UPN VeteranKampus UPN Veteran
Jl. Tambayaan Tengah 17-19 Surabaya
29MahapenaKampus Fakultas Ekonomi Universitas Jember
Jl. Jawa 17 0331-87990
30MahapetaKampus Stkip PGRI Bangkalan
Jl. Raya Soekarno Hatta Bangkalan
31MahisapalaUniv. Wr. Suprapman jl. Arief rahman hakim 14 Surabaya
32Mapala JalawiraUniv hangtuah jl teluk bayur 67 surabaya
33Mapala KawaruUniv. Wijaya kusuma
34Mapala Stie PerbanasStie perbanas jl semolowaru surabaya
35Mapala UMJUniv. Muhamadiyah jember-jawa timur jl. Kalimantan jember
36MapalasUniv. Dr. Soetomo Jl semorolawu surabaya 031- 598754
37MapalsaUIN Sunan Ampel Jl a yani 117 surabaya 031 - 8413896 fax : 8413300
38MaparaUniv Bhayangkara jl ahmad yani 114 surabaya
39MapasITATS jl arif rahman hakim surabaya
40Mapaus UbayaUniv surabaya jln. Raya kali rungkut surabaya 60293
41MapawikaUniv. Katolik widyakarya jl. Bondowoso 2 malang
42MapawikaMapawidya karya jl. Bondowoso no. 2 malang 65115 0341-53171
43MapensaFaperta jl. Kalimantan III/ 23 jember
44MastapalaSTAIN pamekasan
45MatrapalaUniv kristen petra jl siwalan kerto 121-131 surabaya
46MayapadaSTIKIP Sumenep
47Mpa WikarUniv widya kartika jl darma husada indah barat vi/1 surabaya
48Mpa GhubatrasUniversitas Trunojoyo
49PancaliunikarUniv Kartini Jl Manyar Kertoarjo 116 Surabaya
50ParadisodaSTIMI Jl. Mega mendung no. 9 malang
51ParagirindraIST Palapa Jl. Kecubung, Telaga Mas, Malang
52PatagaUntag jl. Semolo waru 45 Surabaya
53PawitraIKIP PGRI Jl Ngagel Dadi Surabaya
54Siklus UKPLH ITSKampus ITS Sukolilo, Surabaya
55SwapenkaFak. Sastra Univ. Jember Jl. Jawa 19
56Teras Timur GemaKampus Ketintang Surabaya
57TursinaUIN Malang
58WampelhiKampus STIH
Jl. Mt Haryono x/3 c Malang
59WanalaUnair Jl. Darmawangsa Darma Selatan Gedung Kopma lt ii Surabaya
60WanapubaUniv. Putra Bangsa Jl. Arif Rahman Hakim 107 Surabaya
61WatalaUniv. Muhammadiyah Jl. Mojopahit 666 B Sidoarjo
63WigapalaKampus II Univ. Widyagama Jl. Borobudur 35 Malang 65128 0341-492282 psw 227
64BaturpalaUniversitas Darul Ulum Jombang, Belakang Fak. Teknik Undar,
Jl. Gusdur, No. 29A - Jombang
65Mahapala UNRAJl. Raya Panglegur 3,5 KM Pamekasan. Hp: 087750123099
66HIMMPASUniversitas Muhammadiyah Kampus 2
Jl.Raya Gelam No.250 Candi - Sidoarjo
http://himmpas-sidoarjo.blogspot.com/
66IMMPA UNIMKampus Universitas Islam Majapahit
Mojokerto
67D3MOUNTKampus D3 Teknik Mesin ITS, Surabaya
68Hipala STIBAKampus STIBA S1 Sastra Inggris
JL. Bendul Merisi Utara 8, No. 23, 60239 Surabaya
Telp. 08563122883
69MAHIPALUniversitas PGRI Ronggolawe Tuban
Jl. Manunggal, Kidul 31
70PANDALAUniversitas Katolik Widya Mandala Surabaya
Jl. Dinoyo No.42-44 Surabaya
71Hipala STIBAKampus STIBA (S1 Sastra Inggris)
JL. Bendul Merisi Utara 8, No. 23, 60239 Surabaya
CP. 08563122883
72MAHIPAL Kampus Universitas PGRI Ronggolawe Tuban
Jl. Manunggal Kidul 31
73NIKKAPALAPoliteknik Perkapalan Negeri Surabaya, Kampus ITS
Jl. Teknik Kimia, Sukolilo, Surabaya

Siswa Pencinta Alam Wilayah Provinsi Jawa Timur
NoNama OrganisasiAlamat Organisasi
1HIMALAYA SMAN 1 Waru Pamekasan, Madura
2Sispala MAYAPADAMAN 1 Jember
3GAMAPALA SKIMASMKN 3 Madiun
Jl. MayJend Panjaitan No.20 A, Kota Madiun
Telp/FAX : (0351) 451359
Waktu Berdiri: 23 Oktober 1999

Organisasi / Kelompok / Klub Pencinta Alam Wilayah Provinsi Jawa Timur
NoNama OrganisasiAlamat Organisasi
1KPA BTKediri
Note: Data di atas merupakan data yang belum sempurna. Untuk itu informasi yang kawan-kawan tambahkan akan sangat membantu kelengkapan informasi di atas. Mohon Maaf apabila terdapat kesalahan dalam penulisan nama dan alamat. Apabila terdapat kekeliruan silahkan hubungi kami dengan memberi komentar pada halaman ini. Terima Kasih. Salam Lestari !

36 komentar

gmn yah cara nya daftar nya ?
kami dari mahasiswa STT RRI malang
terimakasihhh :)

Isi saja datanya di komentar ini, nanti akan kami masukkan ke dalam daftar sesuai dengan daerahnya.

BATURPALA
Sekretariat: Belakang Fak. Teknik Undar, Jl. Gusdur, No. 29A - Jombang
Telp. (031) 3300 6444 Email: pengurus.baturpala@gmail.com

MAHAPALA UNRA
Sekretaratan : jl. Raya Panglegur 3,5 KM Pamekasan. Hp: 087750123099

Terima Kasih @Andri Ebryanto atas informasinya, data sudah kami update

..yg no 25, Mahapala bukan fak Sastra, tapi fak. Ekonomi.. suwun Brooo..

Anda butuh peralatan hiking dan camping....?
Tak perlu susah untuk membelinya, cukup sewa saja di Puncak Petualang persewaan alat hiking dan camping terlengkap dan murah di sidoarjo.

Perlengkapan Petualang :

1. Carrier 80lt ---------------------> Rp 20.000 /hari
2. Tenda dome ( 4-5 Orang ) ---------> Rp 15.000 /hari
3. Sleping Bag ( dacron ) -----------> Rp 5.000 /hari
4. Sleping Bag ( Polar ) ------------> Rp 5.000 /hari
5. Kompor ( Gasmate ) ---------------> Rp 5000 /hari
6. Nesting --------------------------> Rp 5.000 /hari
7. Matras ---------------------------> Rp 3.000 /hari
8. Headlamp -------------------------> Rp 5.000 /hari
9. Lentera Tenda --------------------> Rp 5.000 /hari
10. Tenda Pramuka ----------------> Rp 30.000 /hari

Alamat Petualang :

Lokasi : P. Sidokare Asri QQ.2 Sidoarjo
telepone : 08563430171
PIN : 74CF6F40
website : www.puncakpetualang.com

Terima Kasih infromasinya, segera akan kita update daftar Kepecintaalaman Jawa Timur. Salam Lestari!

HIMMPAS
jl.raya gelam no.250
universitas muhammadiyah kampus 2
candi - sidoarjo

http://himmpas-sidoarjo.blogspot.com/

Terima kasih sudah berbagi informasi, salam lestari !

Terima kasih informasi mengenai data kepecinta-alaman. Data yang anda berikan akan secepatnya kami tambahkan di halaman terkait.

Nama pencinta alam stt rri malang apa? Saya mahasiswa stt rri juga.

GEMPAR MAKASSAR
Sekretariat: jln.tinumbu lrg.148
Hp:082344746789

GEMPAR MAKASSAR
Sekretariat: jln.tinumbu lrg.148
Hp:082344746789

IMMPA (Ikatan Mahasiswa Mojopahit Pecinta Alam) UNIM (Univ. Islam Majapahit) Mojokerto

@Moehammad Amien : Terima kasih, link himmapas-sidoarjo akan ditambahkan sesegeranya.
@Nikmatul : Terima kasih telah berkontribusi. Data tersebut akan segera ditambahkan dalam daftar kepecintaalaman Provinsi Jawa Timur.

Sispala MAYAPADA , Man 1 jember

Terimakasih @Unknown sudah berkontribusi. Informasi yang anda berikan sudah kami perbaharui di halaman ini. Salam lestari.

D3MOUNT (D3 mountaineering)
Komunitas mahasiswa pecinta alam D3 Teknik Mesin ITS
Sekretariat : Kampus D3 Teknik Mesin ITS, Surabaya

Hipala STIBA (S1 sastra inggris)
JL. Bendul Merisi Utara 8, No. 23, 60239 Surabaya
08563122883

MAHIPAL dari UNIROW (Univ. PGRI Ronggolawe Tuban)
jl. manunggal kidul 31

Tresno Alam Sidoarjo
Tulangan, Sidoarjo. Hp: 085843463212

PANDALA alamat Kampus A universitas katolik widya mandala surabaya. Jalan dinoyo No.42-44 Surabaya

NIKKAPALA alamat Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya, Jalan Teknik Kimia, Kampus ITS, Sukolilo, Surabaya

Sispala muda - smkm 2 gresik - jl Raya klampok nomer 21 benjeng

Tresno Alam Sidoarjo
Jl. Amd Yani Gelang
Tulangan - Sidoarjo

PALASKABA -SMKN 1 BANYUANYAR- Jl.KLENANG LOR NO.100 DESA KLENANG LOR

komitas pendaki gunung untuk daerah madiun jawa timur ada nggak kak ?
kalau ada dimana ? dan bagaimana cara daftarnya ? terimakasih

Salam Lestari!
.
Sebagai bentuk apresiasi terhadap Eigerian yang tergabung dalam komunitas petualangan, EIGER mempersembahkan program "EIGER COMMUNITY PROMO" UP TO 30% selected item for Jacket & Carrier Mountaineering.
.
NB : - Program diskon berlaku di Eiger Adventure Store (EAS)
- Program diskon tidak berlaku di Eiger Store (rekanan) dan Shop in Shop.
- Program berlaku untuk anggota komunitas yang dapat menunjukkan kartu anggota asli (Pecinta Alam, Sispala, Mapala, Motor Club dan NGO), dan lampirkan fotokopi kartu anggota pada saat transaksi.
- Non Government Organization (NGO) antara lain LSM yang berhubungan dengan Lingkungan/Pendidikan.
- Program promo berlaku mulai tanggal 4 - 31 Agustus 2018

Tunggu apalagi, ayo merapat ke Eiger Adventure Store MOJOKERTO sekarang juga!
Jl. Pahlawan 15E - 15D Kota Mojokerto. Telp (0321) 5282087

GASPALA SMANSA SAMPANG

SMAN 1 SAMPANG MADURA

Ada juga dari Sumenep min.
MAPALA WIRASTA, Universitas Wiraraja Sumenep

PANDA GUNUNG INDONESIA
MOJOKERTO

Ada Organisasi Panda gunung Indonesia
Alamat mojokerto 🙏

Komentar Anda adalah tanggapan pribadi, kami berhak menghapus komentar yang mengandung kata-kata pelecehan, intimidasi, dan SARA. Terima kasih.
EmoticonEmoticon